News

Direstui Keluarga Hendra Setiawan Jalin Hubungan dengan Liu Yuchen, Huang Yaqiong Diberi Nama Baru

Keluarga Hendra Setiawan merestui hubungan Liu Yuchen dengan Huang Yaqiong. Bahkan Yaqiong diberi nama baru menjadi Ryaqiong. (Source: Instagram Sansan)
Keluarga Hendra Setiawan merestui hubungan Liu Yuchen dengan Huang Yaqiong. Bahkan Yaqiong diberi nama baru menjadi Ryaqiong. (Source: Instagram Sansan)

Keluarga Hendra Setiawan merestui hubungan Liu Yuchen dengan Huang Yaqiong. Bahkan Yaqiong diberi nama baru menjadi Ryaqiong.

Baca juga: Istri Hendra Setiawan Unggah Video Keakraban Yuchen-Yaqiong Bersama Ketiga Anak Mereka

Baca juga: Undang Makan Malam Liu Yuchen-Huang Yaqiong, Istri Hendra Setiawan: Calon Mantu

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Hubungan Liu Yuchen dengan Huang Yaqiong memang baru terungkap setelah Hendra Setiawan dan istrinya, Sandiana Arief alias Sansan mengunggah kebersamaan keluarga Hendra Setiawan dengan pasangan ini.

Baca juga: Video Istri Hendra Setiawan Sorot Daddies Datang Saat Lapangan Sepi dan Fajar Alfian 'Puasa' Ngomong

Baca juga: Peringkat Dunia Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan Kembali Naik

Liu Yuchen diketahui merupakan pemain spesialis ganda putra. Saat ini dia berpasangan dengan Ou Xuanyi dan sempat menjuarai Indonesia Open 2022 lalu.

Baca juga: Liu Yuchen, 'Anak Keempat' Hendra Setiawan

Sedangkan Huang Yaqiong bermain di ganda campuran bersama Zheng Siwei yang menghuni peringkat 1 dunia. Zheng dan Huang baru saja meraih juara di Indonesia Open 2023 dan merupakan ketiga kalinya di Indonesia Open.

"Enaknya judulnya apa foto ini guys," kata Sansan di foto unggahannya, Selasa (20/6/2023).

Baca juga: Lewati Prestasi Seniornya, Zheng/Huang Pantas Jadi Legend di Indonesia Open

Di Unggahan ini juga, Sansan...

Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
Image

Tukang Ngopi, Tukang Jalan, Tukang Jajan